Baru Saja Cetak Gol di Tim U-21, Elkan Baggott Bakal Dipinjamkan Lagi ke Klub Lain Oleh Ipswich Town

bola.com
3 minggu lalu
Cover Berita

Bola.com, Jakarta - Elkan Baggott memiliki nasib yang kurang beruntung di Ipswich Town. Bahkan, bek tengah berusia 23 tahun itu sangat mungkin untuk dipinjamkan lagi ke klub lain oleh Ipswich.

Padahal, Elkan Baggott sudah pernah dipinjamkan oleh Ipswich Town ke Gillingham, Cheltenham, Bristol Rovers, dan Blackpool selama tiga musim terakhir.

Advertisement
BACA JUGA: Arya Sinulingga Ungkap Komitmen PSSI untuk Pelatih Baru Timnas Indonesia: Tak Akan Dipecat meski Dapat Tekanan, Skema Kontraknya 2+2 Tahun

Opsi peminjaman Elkan Baggott memang perlu diambil oleh Ipswich Town. Pemain yang pernah memperkuat Timnas Indonesia itu sama sekali belum bermain di skuad utama Ipswich di musim ini. Cameron Humphreys pun akan memiliki nasib yang sama dengan Baggott. 

“Ini tentu saja menjadi bahan diskusi. Sejujurnya, mereka berdua benar-benar kurang beruntung," kata manajer Ipswich Town, Kieran McKenna dikutip dari TWTD. 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Gempa Hari Ini Magnitudo 3,7 Guncang Halmahera Barat Malut
• 7 jam lalurctiplus.com
thumb
Rutin Sidak SPPG Selama Setahun, BGN Klaim Kualitas MBG Terus Membaik
• 14 jam lalusuara.com
thumb
Tim DVI Ambil Delapan Sampel DNA Keluarga Korban Kecelakaan Pesawat ATR 42-500
• 3 jam lalusuarasurabaya.net
thumb
Ihsanul Fahmi dan Inara Rusli Diperiksa Polda Metro Besok Terkait Upaya RJ
• 55 menit laludisway.id
thumb
Start Mulus Carrick Bikin Manchester United Tancap Gas di Bursa Transfer, Ruben Neves hingga Joao Gomes Masuk Radar Setan Merah?
• 45 menit lalutvonenews.com
Berhasil disimpan.