Eks Pelatih PSM: Budaya Sepak Bola Indonesia Beda dengan Kanada, tapi John Herdman Jangan Takut Gagal di Timnas Indonesia

bola.com
13 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Jakarta - Profil pelatih baru Timnas Indonesia, John Herdman, sangat menarik. Saat sesi perkenalan dirinya di Jakarta, 13 Januari lalu, pria asal Inggris ini menggambarkan sebagai sosok sangat optimis dan cerdas.

Sikap itu bisa diamati dari cara bicara dan bahasa tubuhnya saat menghadapi berbagai pertanyaan dan menjelaskan secara gamblang kepada publik yang hadir pada cara tersebut.

Advertisement
BACA JUGA: Duh! Tubrukan 3 Pemain, Bek Timnas Indonesia Kevin Diks Diduga Alami Cedera Kepala di Bundesliga

"Sikap dan cara berpikir seseorang bisa diamati dari gesture dan komunikasinya. Sekilas saya simpulkan John Herdman figur yang optimis dan pintar. Semua sikap itu karena dia berpengalaman dan punya prestasi bagus," kata Raja Isa Raja Akram Syah.

Timnas Indonesia tergabung di Grup A bersama juara bertahan, Vietnam. Tiga kontestan lainnya adalah Singapura, Kamboja, dan salah satu tim playoff antara Timor Leste atau Brunei Darussalam.

Tahun ini Piala AFF telah berusia 30 tahun sejak pertama digelar pada 1996 silam. Pada edisi ini Piala AFF bakal dilaksanakan pada 24 Juli-26 Agustus 2026.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Banjir Meluas di Sejumlah Titik, KAI Batalkan 38 Perjalanan KA
• 14 jam laluidxchannel.com
thumb
5 Rempah untuk Atasi Perut Kembung dan Masalah Pencernaan
• 5 jam lalubeautynesia.id
thumb
5 Ciri Orang yang Pura-pura Peduli dengan Kamu
• 4 jam lalubeautynesia.id
thumb
BMKG Prediksi Jabodetabek Diguyur Hujan Besok
• 2 jam laludetik.com
thumb
Listrik Kembali Menyala di 98,9% Desa Terdampak Banjir di Aceh
• 5 jam lalukatadata.co.id
Berhasil disimpan.