Kebakaran Rumah Pabrik Tahu di Jakarta Selatan, 14 Unit Damkar Dikerahkan

kumparan.com
3 jam lalu
Cover Berita

Kebakaran melanda sebuah bangunan rumah pabrik tahu (BUP) di Pesanggrahan, Jakarta Selatan. Untuk mengatasinya, pemadam kebakaran mengerahkan 14 unit damkar ke lokasi.

"Pengerahan 14 unit, dengan 63 personel," kata Command Center Damkar DKI Jakarta, Rabu (21/1).

Sesuai laporan Damkar, objek yang terbakar merupakan bangunan rendah yang terletak di Jalan Masjid Darul Falah n0.1 D4, RT 3 RW 2.

Damkar menerima laporan tersebut pada pukul 00.28 WIB, dan tiba di lokasi pada 00.41 WIB.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Rico Waas Apresiasi Hasil Reses DPRD Medan, Dorong Penguatan Sinergi Untuk Pembangunan Kota
• 13 jam lalumediaapakabar.com
thumb
Yamaha Luncurkan Varian Warna Baru Untuk Skutik Premium XMAX Connected
• 13 jam laluharianfajar
thumb
Helikopter Raffi Ahmad Sempat Oleng Saat Kunjungan Kerja di Bali, Ini Penyebabnya
• 14 jam laluintipseleb.com
thumb
Harga Emas Antam Hari Ini Cetak Rekor Baru, Tembus Rp2,7 Juta per Gram
• 16 jam lalumedcom.id
thumb
Catatan Dahlan Iskan: Point 100
• 3 jam lalugenpi.co
Berhasil disimpan.