KOMPAS.TV - Indonesia memutuskan bergabung dengan Dewan Perdamaian Gaza yang dibentuk Presiden Amerika Serikat, Donald Trump.
Kementerian Luar Negeri, melalui unggahan di media sosial, mengungkapkan keputusan tersebut tertuang dalam pernyataan bersama Menteri Luar Negeri Sugiono dan para menteri luar negeri dari tujuh negara, antara lain Turki, Mesir, Yordania, dan Uni Emirat Arab.
Baca Juga: Disinggung Trump, Ini Alasan Macron Pakai Kacamata Hitam Saat Pidato di World Economic Forum
#donaldtrump #dewanperdamaian #pbb #indonesia #as
Penulis : Shinta-Milenia
Sumber : Kompas TV
Tag
- kemlu
- indonesia
- pbb
- dewan perdamaian gaza
- donald trump
- as

:strip_icc()/kly-media-production/medias/1450885/original/093154300_1483085823-20161230-Malam-Tahun-Baru-Jakarta-Transjakarta-YR4.jpg)



