TOP 5: Indonesia Gabung Dewan Perdamaian Gaza hingga Eko Ngantor Lagi

idntimes.com
5 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times - Sebanyak sembilan negara bergabung dalam Dewan Perdamaian atau Board of Peace (BOP) yang diresmikan Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump, termasuk Indonesia. Presiden Prabowo Subianto menandatangani langsung BoP di sela World Economic Forum (WEF) 2025 di Davos, Swiss, Kamis (22/1/2026).

Selain artikel di atas, hampir sepanjang Kamis pembaca IDN Times menyoroti artikel terkait Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Eko Hendro Purnomo alias Eko Patrio kembali ngantor di DPR RI, Presiden Prabowo optimistis produksi Makan Bergizi Gratis (MBG) bakal salip MCDonald's, dan beberapa artikel menarik lainnya yang terangkum dalam #IndonesiaHariIni.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Presiden Prabowo Ajak Pemimpin Dunia Hadiri OIS Bali
• 10 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Libur Panjang Isra’ Mi’raj 2026, Penumpang KAI Daop 9 Jember Tumbuh 27 Persen
• 4 jam lalumediaapakabar.com
thumb
Ginting Mundur di Babak 16 Besar Indonesia Masters 2026, Alwi Lolos, Putri KW Tersingkir
• 15 jam laluharianfajar
thumb
AS akan Menempatkan Sistem Pertahanan Rudal Golden Dome di Greenland
• 19 jam lalufajar.co.id
thumb
Hari Keenam Pencarian, Tim SAR Temukan 6 Jenazah Korban Pesawat ATR
• 23 jam lalukumparan.com
Berhasil disimpan.