Israel Izinkan Warga di 18 Permukiman Ilegal Tepi Barat Pegang Senjata

idntimes.com
14 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times - Menteri Keamanan Nasional Israel, Itamar Ben-Gvir, menyetujui pemberian izin kepemilikan senjata api bagi warga di 18 permukiman ilegal tambahan di Tepi Barat. Persetujuan lisensi senjata tersebut diumumkan langsung oleh kantor kementerian pada Rabu (21/1/2026).

Kebijakan ini mencakup wilayah utara, tengah, dan selatan Tepi Barat, hingga permukiman Goder di Lembah Yordan. Otoritas Israel mengklaim keputusan bertujuan memperkuat tim tanggap darurat serta meningkatkan keamanan pribadi penghuni permukiman di wilayah pendudukan.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Ahok Bakal Jadi Saksi di Sidang Korupsi Minyak Mentah Pekan Depan
• 19 jam lalurctiplus.com
thumb
Mau UMKM Kamu Naik Kelas? Ikut Program Pendampingan dari Pertamina
• 1 jam laluidxchannel.com
thumb
Pandji Dilaporkan Lagi ke Polisi Atas Materi Mens Rea, Kali Ini Terkait Salat
• 13 jam lalubisnis.com
thumb
Prabowonomics Menggema di WEF Davos 2026: Dari Danantara, MBG, hingga Efisiensi Anggaran
• 12 jam lalusuara.com
thumb
Rupiah Pagi Ini Balik Arah, Menguat Mengikuti Kondisi Geopolitik AS - Greenland
• 10 jam lalukatadata.co.id
Berhasil disimpan.