Foto: Edisi Spesial Skutik Maxi Yamaha Rayakan Eksistensi 25 Tahun di Indonesia

kumparan.com
6 jam lalu
Cover Berita

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) tahun ini tengah merayakan lini produk skutik bongsor mereka, Maxi Series yang ke-25 tahun. Edisi spesial pun telah disiapkan pabrikan untuk tiga model berbeda, rangkumannya dikemas dalam bentuk galeri foto.

Yamaha NMax, XMAX, dan TMAX kini punya pilihan warna khusus dengan nama Max Special Livery. Perbedaan dibanding versi reguler adalah kombinasi kelir hitam dengan aksen merah, serta detail yang menguatkan seremoni perjalanan lebih dari dua dekade.

Ini dapat dilihat dari grafis historis tahun 2001-2026, emblem anniversary, hingga sentuhan khusus pada jok, dan suspensi yang makin membuatnya semakin eksklusif. Yamaha dikatakan sudah mulai mendistribusikan unit-unit tersebut ke jaringan diler di seluruh Indonesia.

Model dan harga skutik Yamaha Max Special Livery (on the road Jakarta)


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Pulihkan Komunikasi di Aceh, Komdigi Gandeng Dengan Komunitas Lokal
• 20 jam lalukumparan.com
thumb
KPK Cecar Dito Ariotedjo Soal Asal-usul Kuota Haji Tambahan
• 49 menit laluokezone.com
thumb
Barcelona Siap Perpanjang Kontrak Robert Lewandowski, tapi Ada Syaratnya
• 20 jam lalumerahputih.com
thumb
Menanti Keputusan Bank Of Japan, Bursa Asia Mayoritas Menguat
• 12 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
Sumitronomics 4.0: Ketika Algoritma Mengkhianati Cita-Cita Kemerdekaan
• 49 menit lalucnbcindonesia.com
Berhasil disimpan.