Ciri Orang yang Tidak Bertanggung Jawab dan Suka Menyalahkan Orang Lain

beautynesia.id
2 jam lalu
Cover Berita

Pernah berhadapan dengan seseorang yang setiap ada masalah selalu punya kambing hitam? Apa pun yang terjadi, bukan salahnya, entah itu rekan kerja, keadaan, atau bahkan kamu. Orang yang tidak bertanggung jawab dan suka menyalahkan orang lain sering kali membuat lingkungan sekitar terasa melelahkan, karena masalah tak pernah benar-benar selesai, hanya berpindah tangan.

Ciri paling jelas dari tipe ini adalah sulit mengakui kesalahan. Bagi mereka, mengaku salah terasa seperti ancaman terhadap harga diri. Alih-alih berkata, “Aku keliru,” mereka lebih memilih mencari celah untuk membenarkan diri. Jika pekerjaan tidak beres, alasannya karena tim tidak mendukung. Jika hubungan bermasalah, pasti karena pasangan terlalu sensitif. Polanya hampir selalu sama.

Agar tidak merasa kelelahan secara emosional, kamu perlu mengetahui beberapa ciri orang yang tidak bertanggung jawab dan suka menyalahkan orang lain, seperti yang dilansir dari Your Tango berikut ini.

(naq/naq)

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Alasan Damai Hari Lubis Laporkan Pengacara Roy Suryo ke Polda Metro Jaya
• 22 jam lalusuara.com
thumb
Indeks Bisnis-27 Ditutup Menguat Ditopang Saham TLKM, ANTM hingga NCKL
• 21 jam lalubisnis.com
thumb
Sejarah Nomor Punggung 3 di Persib Ada yang Bersinar dan Redup, Kini digunakan Layvin Kurzawa
• 19 jam lalubola.com
thumb
Paripurna DPR Setujui Thomas Djiwandono sebagai Deputi Gubernur BI Periode 2026–2031
• 43 menit lalusuarasurabaya.net
thumb
Atalia Praratya Ungkap Kisah Memilukan di Pengungsian Longsor Cisarua: Seorang Ibu Belum Temukan 14 Anaknya
• 11 jam lalutvonenews.com
Berhasil disimpan.