Houthi: Pengakuan Israel atas Somaliland Ancam Kawasan

idntimes.com
11 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times – Israel mengumumkan pengakuan resmi terhadap Somaliland pada pekan lalu. Keputusan ini menjadikan Israel sebagai negara pertama yang menyatakan pengakuan atas republik yang memproklamasikan kemerdekaannya sejak 1991 tersebut.

Langkah itu segera memicu reaksi keras dari kelompok Houthi di Yaman. Mereka menegaskan bahwa segala bentuk keberadaan Israel di wilayah Somaliland akan diperlakukan sebagai sasaran militer.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
171.379 Rumah Rusak, Dompet Dhuafa Targetkan Bangun 1.000 RUMTARA bagi Penyintas Bencana Sumatra
• 22 jam lalusuara.com
thumb
Sutanto Ong Menganalisis Konvergensi Dominasi Fiskal dan Efisiensi Modal Berbasis AI
• 19 jam lalumediaapakabar.com
thumb
Tahun Baru 2026, Doa Bersama Gantikan Kemeriahan Kembang Api
• 19 jam lalumerahputih.com
thumb
Pemprov Jateng Kirim Bantuan Perangkat Starlink ke Aceh, Dukung Komunikasi di Lokasi Bencana
• 22 jam lalupantau.com
thumb
91,4 Ton Sampah Diangkut Usai Malam Tahun Baru di Jakarta
• 6 jam laludetik.com
Berhasil disimpan.