Indonesia dinilai perlu kembangkan nuklir damai demi ketahanan energi (Bagian 3)

antaranews.com
2 jam lalu
Cover Berita
ANTARA - Pakar hubungan internasional (HI) Universitas Padjadjaran (Unpad) Teuku Rezasyah menyatakan Indonesia perlu mulai mengembangkan energi nuklir untuk tujuan damai dalam menghadapi keterbatasan bahan bakar fosil dan meningkatnya industrialisasi.

Oleh karena itu, menurut Reza dalam International Corner edisi khusus "Diplomasi Indonesia di bawah Presiden Prabowo", Indonesia harus menyampaikan pesan yang jelas kepada dunia bahwa pengembangan nuklir Indonesia adalah untuk berkontribusi terhadap keamanan, stabilitas, dan kesejahteraan global, bukan ancaman. (Gracia Simanjuntak/Aloysius Puspandono/Reza Hardiansyah, Subur Atmamihardja, Syahrudin/Sandy Arizona/Gracia Simanjuntak)

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Udang Murah, Alarm Keberlanjutan Budidaya 2026
• 15 jam lalukumparan.com
thumb
Menbud Luncurkan Aplikasi SAMAN-BIMAN Perkuat Pengawasan Berbasis Digital
• 25 menit lalutvrinews.com
thumb
2 Bang Jago BKT yang Palak dan Pukuli Pedagang hingga Viral Meringis Ditangkap Polisi
• 21 jam laluokezone.com
thumb
Investasi Bodong Mengintai! Ini Modus Scam Telegram Palsu
• 20 jam lalumetrotvnews.com
thumb
PLN Imbau Warga Kalsel dan Kalteng Waspadai Bahaya Listrik Saat Banjir dan Cuaca Ekstrem
• 9 jam lalupantau.com
Berhasil disimpan.