Kronologi Tabrak Lari Mobil Mazda: 2 Pelajar Tewas hingga Disambar Kereta

okezone.com
4 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA - Polisi menyatakan dua orang pelajar tewas dan tiga lainnya mengalami luka-luka, akibat aksi tabrak lari yang dilakukan pengemudi mobil Mazda CX-5 berinisial JC di Jalan Tanah Sereal IV, Tambora, Jakarta Barat.

Kanit Gakkum Satlantas Polres Metro Jakarta Barat, AKP Joko Siswanto, menjelaskan peristiwa kecelakaan tersebut terjadi pada Jumat 2 Januari 2025 sekitar pukul 02.20 WIB. Saat itu, mobil Mazda CX-5 melaju dari arah selatan menuju utara.

Baca Juga :
Mobil Mazda Tertemper Kereta Usai Tabrak Pejalan Kaki dan Pemotor hingga Tewas

"Pengendara mobil menabrak sepeda motor yang dikendarai RNJ dengan penumpang V dan A," ujar Joko, Jumat (2/1/2026).

Benturan keras tersebut menyebabkan sepeda motor korban oleng, dan menghantam sepeda motor lain jenis Honda PCX yang dikendarai S. Tak berhenti di situ, mobil Mazda yang melaju tak terkendali kembali menabrak seorang pejalan kaki berinisial MD.

 

Baca Juga :
Kecelakaan Laut Jadi Sorotan, DPR Desak Moratorium Kapal Wisata


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Eks Kepala BMKG Minta Pemerintah Petakan Perubahan Aliran Sungai sebelum Bangun Huntara
• 18 jam lalukompas.tv
thumb
Tragedi Satu Keluarga Tewas di Warakas Jakut, Polisi Ungkap Kondisi Mengenaskan Jasad para Korban: Mata Keluar Busa
• 9 jam lalutvonenews.com
thumb
BEI Galang Dana Pemulihan untuk Sumatra
• 12 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Arab Saudi Melakukan Eksekusi Sebanyak 356 Orang pada Tahun 2025
• 11 jam laluerabaru.net
thumb
Mengembalikan Periset BRIN ke Daerah
• 17 jam laludetik.com
Berhasil disimpan.