Gempa M3 Guncang Cianjur, Pusatnya di Darat

okezone.com
12 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA - Gempa bumi dengan kekuatan magnitudo (M) 3.0 melanda Kabupaten Cianjur, Jawa Barat pada Sabtu (3/1/2026) pagi. Pusat gempa diketahui berada di darat.  

1. Gempa Cianjur

Hal itu sebagaimana dilaporkan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) dalam akun X resminya, @infoBMKG.

"Gempa Mag:3.0, 03-Jan-2026 09:14:03WIB," tulis BMKG. 

Baca Juga :
Gempa Magnitudo 4 Guncang Tanggamus Lampung

Disebutkan, titik koordinat gempa berada di 6.89 lintang selatan dan 107.24 bujur timur atau 13 kilometer sebelah tenggara Kabupaten Cianjur. 

"Kedalaman 11 kilometer," ujarnya. 

Disclaimer BMKG, Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data. 

Baca Juga :
Gempa M6,5 Guncang Meksiko, Wisatawan dan Warga Panik


 

(Erha Aprili Ramadhoni)


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Sikap Tegas Indonesia Atas Serangan di VenezuelaSikap Tegas Indonesia Atas Serangan di Venezuela
• 2 jam lalutvrinews.com
thumb
BNN Beri Latihan Wirausaha Warga agar Berlan Jaktim Bersih dari Narkoba
• 20 menit laludetik.com
thumb
Video Ekonomi Tiongkok Timur Laut Sedang Ambruk, Sejumlah Wilayah Menjadi “Kota Hantu” Hingga Kematian Menyebabkan Setiap Rumah Tangga Dikurung 
• 4 jam laluerabaru.net
thumb
Zaskia Sungkar Menanti Kelahiran Anak Kedua, Tips Menjalani Kehamilan dengan Nyaman
• 9 jam lalugenpi.co
thumb
Pertaruhan Meritokrasi ASN Tahun 2026
• 16 jam lalukompas.com
Berhasil disimpan.