Beauties, tubuh kita ternyata terus bekerja setiap hari, bahkan saat kita sedang diam saja. Sayangnya, banyak dari kita belum benar-benar memahami berapa energi yang dibutuhkan tubuh.
Setiap orang punya kebutuhan kalori tubuh harian yang berbeda. Semua tergantung usia, jenis kelamin, berat badan, aktivitas, hingga gaya hidup sehari-hari.
Supaya tidak salah langkah, penting untuk memahami konsep kalori dengan cara yang lebih sederhana. Dirangkum dari laman Health dan Cleveland Clinic, yuk, simak ulasannya!
(naq/naq)

:strip_icc()/kly-media-production/medias/5135707/original/002195800_1739783758-Tekel_Horor_Rizky_Ridho_Beckham_Putra-6.jpg)



