Foto: Bendera AS Dibakar saat Aksi Demo Dukung Maduro di Brasil

kumparan.com
1 hari lalu
Cover Berita

Sejumlah orang mengibarkan bendera Venezuela raksasa saat mereka berpartisipasi dalam demonstrasi mendukung Presiden Venezuela Nicolas Maduro di alun-alun Cinelandia di Rio de Janeiro, Brasil, Senin (5/1/2026) waktu setempat.

Di waktu yang sama, di kawasan Sao Paulo, Brasil juga mengadakan aksi mendukung Maduro dengan melakukan pembakaran bendera AS oleh para pendemo.

Hal tersebut dilakukan setelah pasukan AS menangkap pemimpin Venezuela, Nicolas Maduro pada Sabtu (3/1) waktu setempat, disusul dengan resminya pelantikan Delcy Rodriguez sebagai Presiden baru Venezuela.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Markas Scam Jaringan Internasional Digerebek di Sleman, 6 Orang Jadi Tersangka
• 12 jam laludetik.com
thumb
Tim SAR Temukan 1 Lagi Korban Kapal Tenggelam di Labuan Bajo: Anak Pelatih Valencia CF
• 22 jam lalukompas.tv
thumb
Danantara Alihkan Saham Seri B Emiten BUMN ke BP BUMN, Ada Apa?
• 4 jam lalukatadata.co.id
thumb
Densus 88 Ungkap Penyebab Aksi Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta Sulit Dideteksi
• 9 jam lalukumparan.com
thumb
Prabowo: Saya Tidak Akan Tenang Sebelum Indonesia Swasembada Pangan
• 12 jam lalufajar.co.id
Berhasil disimpan.