Tangis Kakek Masir Pecah Usai Divonis 5 Bulan Penjara karena Curi Burung di Taman Nasional Baluran

republika.co.id
1 hari lalu
Cover Berita
googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-'); });

REPUBLIKA.CO.ID, SITUBONDO -- Terdakwa pencurian burung cendet Masir (71) menangis seusai menjalani sidang vonis di Pengadilan Negeri Situbondo, Jawa Timur, Rabu (7/1/2026).

googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-1754473276648-0'); });

Majelis Hakim menjatuhkan hukuman penjara 5 bulan 20 hari kepada terdakwa Masir dalam kasus pencurian burung cendet (Lanius schach) sebanyak lima ekor di Taman Nasional Baluran karena terbukti melanggar Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1990 tentang Konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistem.

.img-follow{width: 22px !important;margin-right: 5px;margin-top: 1px;margin-left: 7px;margin-bottom:4px}
Ikuti Whatsapp Channel Republika
.img-follow {width: 36px !important;margin-right: 5px;margin-top: -10px;margin-left: -18px;margin-bottom: 4px;float: left;} .wa-channel{background: #03e677;color: #FFF !important;height: 35px;display: block;width: 59%;padding-left: 5px;border-radius: 3px;margin: 0 auto;padding-top: 9px;font-weight: bold;font-size: 1.2em;}
sumber : Antara Foto
Advertisement
googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-'); });

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Empat Tiket Perempat Final Diraih Wakil Indonesia di Malaysia Open 2026
• 5 jam lalufajar.co.id
thumb
Kode Redeem F.C Mobile 8 Januari 2026, Klaim Pemain OVR Tinggi dan Ribuan Gems
• 18 jam lalumedcom.id
thumb
Enam Saham Kena Suspensi Usai Harga Melonjak Tajam
• 19 jam laluwartaekonomi.co.id
thumb
TNI Kawal Sidang Nadiem Makarim, Susno Duadji: Suatu Hal yang Tidak Baik
• 11 jam lalufajar.co.id
thumb
Profil dan Biodata Jefri Nichol, Diduga Punya Hubungan dengan Jule
• 19 jam lalutheasianparent.com
Berhasil disimpan.