John Herdman Datang untuk Timnas Indonesia, Bagaimana Kiprah Pelatih asal Inggris Sebelumnya di Asia Tenggara?

bola.com
1 hari lalu
Cover Berita

Bola.com, Jakarta - John Herdman sudah diumumkan PSSI sebagai pelatih baru Timnas Indonesia. Herdman kabarnya akan segera datang ke Jakarta untuk menjalani sesi konferensi pers pertama sebagai pelatih Tim Merah-Putih.

Ini akan menjadi pengalaman pertama bagi John Herdman melatih sebuah tim di kawasan Asia. Sebelumnya, Herdman cukup lama menjadi pelatih Timnas Kanada dan Timnas Selandia Baru.

Advertisement
BACA JUGA: Agenda Padat Nova Arianto: Event Timnas Indonesia U-20 yang Menanti Sepanjang 2026

Selain itu, John Herdman juga menambah daftar pelatih asal Inggris yang melatih Timnas di kawasan Asia Tenggara. Menariknya, jumlah pelatih asal negara tersebut yang melatih di ASEAN tidak banyak.

Bola.com mengajak pembaca untuk melihat kiprah pelatih asal Inggris sebelumnya di Asia Tenggara. Siapa yang memiliki pencapaian terbaik?


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Polda Metro Jaya Terkait Mens Rea
• 9 jam lalukumparan.com
thumb
Dewan-Kepala Daerah Potensi Langgar Konstitusi jika Masa Jabatan Diperpanjang
• 17 jam laluharianfajar
thumb
Penerima MBG Tembus 55,1 Juta Orang, Kemenkes Perketat Awasi SPPG
• 17 jam lalusuara.com
thumb
Persib Bandung atau Persija Jakarta? Media Luar Negeri Prediksi Kalau Tim Ini akan Jadi Pemenang Super League
• 8 jam lalutvonenews.com
thumb
Sekjen Golkar Ungkap Komunikasi Informal soal Koalisi Permanen Prabowo
• 1 jam laluliputan6.com
Berhasil disimpan.