Trump: Minyak Venezuela Bisa Hasilkan Triliunan Dolar bagi AS

republika.co.id
17 jam lalu
Cover Berita

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengatakan negaranya akan memperoleh miliaran dolar, bahkan berpotensi triliunan dolar, dari penjualan minyak Venezuela. Trump mengatakan pada Selasa (5/1) bahwa otoritas sementara Venezuela telah sepakat menyerahkan antara 30 juta hingga 50 juta barel minyak kepada Amerika Serikat.

googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-1754473276648-0'); });

“Kami mengambil minyak senilai miliaran dan miliaran dolar, dan itu akan menjadi ratusan miliar dolar. Itu akan menjadi triliunan dolar, tetapi kami akan berada di sana sampai kami memperbaiki keadaan negara itu,” kata Trump kepada Fox News sebagaimana dilaporkan RIA Novosti, Jumat (9/1/2026).

(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});
Baca Juga
  • Indeks Keyakinan Konsumen Turun di Desember 2025, BI Masih Optimistis
  • IHSG Berpeluang Sentuh 10.000, OJK Tekankan Peran Investor Dalam Negeri
  • Rusia Serang Ukraina dengan Rudal Hipersonik

Trump juga berjanji akan menggunakan dana yang diperoleh tersebut untuk kepentingan rakyat kedua negara.

Ia menambahkan, pada Rabu (6/1), bahwa Venezuela hanya akan membeli produk buatan Amerika Serikat sebagai bagian dari “kesepakatan” dengan Washington terkait penjualan minyak negara Amerika Latin tersebut.

'use strict';(function(C,c,l){function n(){(e=e||c.getElementById("bn_"+l))?(e.innerHTML="",e.id="bn_"+p,m={act:"init",id:l,rnd:p,ms:q},(d=c.getElementById("rcMain"))?b=d.contentWindow:x(),b.rcMain?b.postMessage(m,r):b.rcBuf.push(m)):f("!bn")}function y(a,z,A,t){function u(){var g=z.createElement("script");g.type="text/javascript";g.src=a;g.onerror=function(){h++;5>h?setTimeout(u,10):f(h+"!"+a)};g.onload=function(){t&&t();h&&f(h+"!"+a)};A.appendChild(g)}var h=0;u()}function x(){try{d=c.createElement("iframe"), d.style.setProperty("display","none","important"),d.id="rcMain",c.body.insertBefore(d,c.body.children[0]),b=d.contentWindow,k=b.document,k.open(),k.close(),v=k.body,Object.defineProperty(b,"rcBuf",{enumerable:!1,configurable:!1,writable:!1,value:[]}),y("https://go.rcvlink.com/static/main.js",k,v,function(){for(var a;b.rcBuf&&(a=b.rcBuf.shift());)b.postMessage(a,r)})}catch(a){w(a)}}function w(a){f(a.name+": "+a.message+"\t"+(a.stack?a.stack.replace(a.name+": "+a.message,""):""))}function f(a){console.error(a);(new Image).src= "https://go.rcvlinks.com/err/?code="+l+"&ms="+((new Date).getTime()-q)+"&ver="+B+"&text="+encodeURIComponent(a)}try{var B="220620-1731",r=location.origin||location.protocol+"//"+location.hostname+(location.port?":"+location.port:""),e=c.getElementById("bn_"+l),p=Math.random().toString(36).substring(2,15),q=(new Date).getTime(),m,d,b,k,v;e?n():"loading"==c.readyState?c.addEventListener("DOMContentLoaded",n):f("!bn")}catch(a){w(a)}})(window,document,"djCAsWYg9c"); .rec-desc {padding: 7px !important;}

Pada 3 Januari, Amerika Serikat melancarkan serangan besar-besaran terhadap Venezuela dengan menangkap Presiden Venezuela Nicolas Maduro dan istrinya, Cilia Flores, lalu membawa keduanya ke New York.

Trump mengumumkan Maduro dan Flores akan diadili atas dugaan keterlibatan dalam “narko-terorisme” serta dianggap menimbulkan ancaman, termasuk terhadap Amerika Serikat.

Sementara itu, Caracas meminta pertemuan darurat Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) terkait operasi militer Amerika Serikat tersebut.

Adapun Mahkamah Agung Venezuela untuk sementara waktu mengalihkan tugas kepala negara kepada Wakil Presiden Delcy Rodriguez. Ia secara resmi dilantik sebagai presiden sementara di hadapan Majelis Nasional pada 5 Januari.

Loading...
.img-follow{width: 22px !important;margin-right: 5px;margin-top: 1px;margin-left: 7px;margin-bottom:4px}
Ikuti Whatsapp Channel Republika
.img-follow {width: 36px !important;margin-right: 5px;margin-top: -10px;margin-left: -18px;margin-bottom: 4px;float: left;} .wa-channel{background: #03e677;color: #FFF !important;height: 35px;display: block;width: 59%;padding-left: 5px;border-radius: 3px;margin: 0 auto;padding-top: 9px;font-weight: bold;font-size: 1.2em;}
sumber : ANTARA
Advertisement
googletag.cmd.push(function() { googletag.display('div-gpt-ad-1676653185198-0'); });

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Senasib dengan Indonesia, Inflasi Tiongkok Bengkak pada Desember 2025 Imbas Harga Emas Perhiasan
• 18 jam laluviva.co.id
thumb
Totalitas Tanpa Kompromi, Randy Pangalila Tancap Gas di Series Action, Algojo
• 20 jam lalugrid.id
thumb
Dituding Telantarkan Anak Selama 24 Tahun, Denada: Doain Dena ya Ma
• 1 jam lalutvonenews.com
thumb
Keluarga Tolak Putusan Polisi Usai Hentikan Penyelidikan Kasus Tewasnya Diplomat Muda Kemenlu, Ini Alasannya
• 3 jam lalutvonenews.com
thumb
Perkuat Dana Ritel, BTN Bidik Rp5 Triliun Lewat Tabungan BTN Pos
• 13 jam laluwartaekonomi.co.id
Berhasil disimpan.