Kali Pesanggrahan Meluap, Jembatan Penghubung Dua Kecamatan di Depok Terputus | SAPA PAGI

kompas.tv
3 jam lalu
Cover Berita

DEPOK, KOMPAS.TV - Banjir luapan Kali Pesanggrahan membuat jembatan penghubung dua kecamatan di Depok, Jawa Barat, terputus.

Akibatnya, akses warga di perbatasan Pasir Putih–Cipayung tidak bisa dilintasi.

Tingginya debit air di Kali Pesanggrahan membuat aliran kali meluap, sehingga Jembatan Jago yang berada di perbatasan Kecamatan Pasir Putih dan Cipayung, Depok, Jawa Barat, terendam banjir.

Warga yang beraktivitas terpaksa mencari alternatif jalan lain untuk melintas karena akses jalan tidak dapat dilalui.

Baca Juga: Terbaru! Banjir di Tol Sedyatmo Akses ke Bandara Soetta Surut, Lalu Lintas Ramai Lancar

#banjir #kalipesanggrahan #depok 
 

Penulis : Shinta-Milenia

Sumber : Kompas TV

Tag
  • banjir
  • banjir depok
  • depok
  • kali pesanggrahan
  • sungai meluap
  • cuaca ekstrem
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
China Setop Ekspor Strategis, Jepang Bereaksi Keras
• 21 jam lalugenpi.co
thumb
Seskab Teddy: Presiden Bermalam di IKN, Besok Bertolak ke Malang
• 15 jam laludetik.com
thumb
Terbitkan Obligasi Tenor Pendek jadi Strategi Anyar DJPPR Kelola Utang
• 17 jam lalubisnis.com
thumb
Menkomdigi Klaim Pastikan Ketersediaan Internet di 166 Sekolah Rakyat
• 2 jam laluidntimes.com
thumb
KRI Selar-879 Serahkan Bantuan Logistik TNI AL ke Kepulauan Sitaro
• 20 jam lalutvrinews.com
Berhasil disimpan.