Video: Prospek Cerah Bisnis Logistik 2026, Pengusaha Incar Kenaikan 9%

cnbcindonesia.com
3 jam lalu
Cover Berita
Jakarta, CNBC Indonesia

Jakarta, CNBC Indonesia- Perusahaan logistik terintegrasi yakni Logisticsplus International (LOPI) optimistis terhadap prospek bisnis logistik di Indonesia sepanjang tahun 2026 yang diharapkan bisa tumbuh 8-9%.

Direktur Utama PT Logisticsplus International Tbk, Wahyu Dwi Jatmiko mengatakan penguatan konsumsi domestik menjadi penopang utama dari pendorong pertumbuhan industri logistik.

Selain itu penguatan sektor industri dan infrastruktur menjadi peluang bagi industri logistik 2026 yang diharapkan menjadi penopang pertumbuhan yang lebih stabil.

Seperti apa prospek dan tantangan bisnis logistik 2026? Selengkapnya saksikan dialog Bunga Cinka dengan Direktur Utama PT Logisticsplus International Tbk (LOPI), Wahyu Dwi Jatmiko dalam Focus On Infra, CNBC Indonesia (Selasa, 13/01/2026)


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Harga Daihatsu Xenia 2005, MPV Murah Meriah dan Tangguh!
• 11 jam lalumedcom.id
thumb
Pemprov DKI Pastikan Tak Akan Ada Genangan Air saat pembongkaran Tiang Monorel Kuningan
• 9 jam laluidxchannel.com
thumb
Shalika Aurelia Incar Abroad Lagi sambil Lanjut Kuliah S2 di 2026
• 7 jam lalukumparan.com
thumb
Kreator Squid Game Siapkan Serial Baru Netflix Berjudul The Dealer
• 7 jam lalusuarasurabaya.net
thumb
Video: KPK Geledah Kantor Pusat Ditjen Pajak - Buruh Mau Geruduk DPR
• 22 jam lalucnbcindonesia.com
Berhasil disimpan.