RSUD Bekasi Punya Utang Rp70 M, Keluarga Pasien Takut Pelayanan Berkurang

idntimes.com
6 jam lalu
Cover Berita

Bekasi, IDN Times - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Bekasi memiliki utang mencapai Rp70 miliar. Hal itu membuat sejumlah pasien khawatir akan berdampak pada pengurangan pelayanan rumah sakit.

Salah satu keluarga pasien, Fahmi Utomo (32) mengatakan, mengetahui RSUD Kota Bekasi memiliki utang Rp70 miliar dari tayangan di televisi.

"Sempat mendengar berita di TV bahwa RSUD punya utang sampai Rp70 miliar. Takutnya kan berdampak ke pelayanan, apalagi ini milik pemerintah," kata Fahmi, Rabu (14/1/2026).


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Sutiyoso Lega Tiang Monorel Mangkrak Jalan Rasuna Said Dibongkar: Sudah Puluhan Tahun jadi Besi Tua
• 13 jam laluliputan6.com
thumb
Antisipasi Lonjakan Penumpang di Libur Isra Miraj, KAI Daop 1 Jakarta  Sediakan 158 Ribu Tempat Duduk
• 7 jam laludisway.id
thumb
Dicecar BEI Soal Volatilitas Saham, Manajemen PWON Angkat Bicara
• 13 jam laluwartaekonomi.co.id
thumb
Gabung Dewa United, Vico Duarte Siap Ubah Ambisi Jadi Prestasi di Putaran Kedua BRI Super League
• 7 jam lalubola.com
thumb
Pertamina Siapkan UMKM Tumbuh Berkelanjutan Lewat Pertapreneur Aggregator
• 10 jam laluliputan6.com
Berhasil disimpan.