Mengenal Bulgaria yang Bakal Jadi Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Semifinalis Piala Dunia 1994, Pernah 2 Kali Lawan Tim Garuda

bola.com
3 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Jakarta - Indonesia akan menjadi salah satu tuan rumah FIFA Series 2026. Ajang itu akan digelar di periode FIFA Matchday Maret 2026.

Menurut media lokal Bulgaria, fakti.bg, Timnas Bulgaria akan datang ke Indonesia untuk mengikuti FIFA Series 2026 pada Maret 2026.

Advertisement
BACA JUGA: Timnas Indonesia Disebut Bakal Hadapi Bulgaria di FIFA Series 2026

"Tim nasional sepak bola Bulgaria di sebuah turnamen di Indonesia pada Maret," begitu judul berita dari fakti.bg yang dimuat pada 8 Januari 2026.

Bola.com ingin mengajak pembaca sedikit mengenal Timnas Bulgaria. Menurut ranking terkini FIFA, tim asal Eropa itu menempati posisi ke-88. Jauh di atas Timnas Indonesia yang saat ini menduduki peringkat ke-122.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
5 Risiko Miliki Jam Tidur Tidak Teratur
• 23 jam lalubeautynesia.id
thumb
Wamen Stella: Presiden Prabowo Akan Bangun 10 Kampus Baru untuk Kedokteran
• 4 jam lalukumparan.com
thumb
Donald Trump Ancam Bertindak Jika Pembunuhan Demonstran Iran Terbukti: Israel Ikut Menyerang?
• 9 jam lalukompas.tv
thumb
Hal-hal Sederhana yang Bikin Angga Yunanda Bahagia Bersama Shenina Cinnamon
• 15 jam laluinsertlive.com
thumb
GT Semanggi 2 Ditutup Sementara, Ada Pembongkaran Rangka Papan Informasi
• 19 jam laluokezone.com
Berhasil disimpan.