Besok Libur Isra Mikraj, Jakarta Gak Ada Ganjil-Genap

idntimes.com
18 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times – Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta meniadakan kebijakan pembatasan lalu lintas dengan sistem ganjil-genap pada Jumat (16/1/2026).

"Kebijakan tersebut ditiadakan seiring dengan peringatan Hari Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW yang ditetapkan sebagai hari libur nasional," kata Kepala Dishub DKI Jakarta, Syafrin Liputo, dalam keterangan tertulis, Kamis (15/1/2026)


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Video: Machado Serahkan Medali Nobel Perdamaiannya kepada Trump
• 3 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
Klaim Banyak Keberhasilan, Prabowo Curiga Pandangan Pesimis Terhadap Pemerintahannya Dibayar Pihak Asing
• 53 menit lalufajar.co.id
thumb
Saham Toyota Industries Tembus Rekor Tertinggi Usai Buyout Dinaikkan, Investor Cium Peluang Cuan
• 20 jam laluviva.co.id
thumb
KBRI Tokyo Beri Dukungan Penuh Timnas Sepak Bola Amputasi Indonesia di ICC 2026
• 17 jam lalutvrinews.com
thumb
Pascabencana Sumbar Butuh Rp 21 Triliun Buat Pemulihan Infrastruktur dan Ekonomi
• 2 jam lalusuarasurabaya.net
Berhasil disimpan.