Said Iqbal ke Dedi Mulyadi soal UMSK: Kebijakan Jangan Dijawab dengan Konten

kompas.tv
8 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA, KOMPAS - Presiden Partai Buruh sekaligus Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI), Said Iqbal melontarkan kritiknya kepada Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi.

Said menilai langkah Dedi Mulyadi menghilangkan Upah Minimum Sektoral Kabupaten/Kota (UMSK) telah melanggar Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 49 yang ditandatangani Presiden Prabowo.

“Di situ dikatakan tidak boleh mengubah, menghilangkan, mengurangi daripada UMSK. UMSK itu enggak boleh. Tapi KDM diubah," ujar Said ditemui disela-sela demonstrasi buruh di Gedung DPR RI, Jakarta, Kamis (15/1/2026).

Ia pun menyoroti gaya kepemimpinan Dedi Mulyadi yang terlalu mengandalkan pencitraan digital.

“Hentikan dengan konten-konten media sosial, itu berbahaya. Jangan kebijakan dijawab dengan konten. Sekelas komika saja dijawab sama KDM itu, memalukan,” ucapnya.

Baca Juga: Said Iqbal Ancam Gugat Gubernur Jabar Dedi Mulyadi ke PTUN soal UMSK

#dedimulyadi #buruh #saidiqbal

Video Editor: Galih

Penulis : Ikbal-Maulana

Sumber : Kompas TV

Tag
  • said iqbal
  • buruh
  • partai buruh
  • umsk
  • gubernur jawa barat
  • dedi mulyadi
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Perempuan Lentera Kehidupan, 12 Potret Terbaik Jurnalis Nasional Dipamerkan di MRT Bundaran HI
• 20 jam laluviva.co.id
thumb
Polisi Tangkap 3 Tersangka Pengedar Narkoba, Ribuan Butir Ekstasi Siap Edar di Jakarta
• 6 jam lalupantau.com
thumb
12 Potret Terbaik Perempuan Lentera Kehidupan Dipamerkan di Stasiun MRT Bundaran HI
• 11 jam lalurepublika.co.id
thumb
Dampingi Kunker Wapres, Wamendagri Ribka Tegaskan Percepat Pembangunan di Papua
• 20 jam lalukumparan.com
thumb
Prabowo Presiden Dorong Kampus Jadi Lokomotif Kemandirian Nasional
• 14 jam lalusuarasurabaya.net
Berhasil disimpan.