Pemilik Lahan Angkat Bicara soal Narasi Air Keramat Sinkhole Situjuah Batua

kompas.tv
19 jam lalu
Cover Berita

SITUJUAH BATUA, KOMPAS.TV - Pemilik lahan, Yeni angkat bicara mengenai air dalam sinkhole di Jorong Tepi, Nagari Situjuah Batua, Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat yang dipercaya masyarakat berkhasiat dan keramat.

Yeni mempersilakan masyarakat menggunakan air tersebut namun harus diolah terlebih dahulu dan tidak dikonsumsi langsung.

Ia khawatir apabila air tersebut mengandung bakteri yang berbahaya bagi kesehatan.

“Kalau mempergunakan air ini sebaiknya direbus dulu jangan dikonsumsi langsung. Nantinya takut ada bakterinya,” ujar Yeni.

Selain itu, Yeni pun membantah narasi yang menyebut air  yang terdapat di sinkhole merupakan air keramat.

Baca Juga: Air Sinkhole di Sumbar Tak Layak Konsumsi, Kandungan Polutan dan Bakteri Tinggi | SAPA MALAM

#sinkhole #sumaterabarat #air

Video Editor: Galih

Penulis : Ikbal-Maulana

Sumber : Kompas TV

Tag
  • air sinkhole
  • sinkhole
  • sumatera barat
  • nagari situjuah batua
  • air keramat
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Datang ke Jakarta, Kim Seon Ho dan Go Youn Jung Disambut Heboh Fans Indonesia
• 1 jam lalugrid.id
thumb
Terbentur Harga, AC Milan Berpotensi Gagal Gaet Jelmaan Ibrahimovic Berusia 18 Tahun dari Klub Serbia Musim Dingin Ini
• 10 jam lalutvonenews.com
thumb
Wacana Pilkada Dipilih DPRD Kembali Dapat Penolakan dari Partai Poltik
• 5 jam lalutvonenews.com
thumb
Perusahaan China Investasikan Rp160 Miliar untuk Proyek Air Minum di Jawa Tengah
• 6 jam lalupantau.com
thumb
Dulu Jadi Korban Grooming dari Usia 15 Tahun, Aurelie Moeremans Terharu Kini Banyak Dibela
• 15 jam lalugrid.id
Berhasil disimpan.