Ketegangan dengan AS Memuncak, Rudal Iran Disiagakan Penuh

idntimes.com
21 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times – Korps Garda Revolusi Islam Iran (IRGC) menyatakan pada Rabu (14/1/2026) seluruh unitnya berada pada level kesiapan defensif tertinggi ketika tensi dengan Amerika Serikat (AS) terus meningkat. Pernyataan ini disampaikan saat situasi kawasan memanas dan perhatian internasional tertuju pada langkah militer Teheran.

Dilansir dari Anadolu Agency, Brigadir Jenderal Seyyed Majid Mousavi selaku pemimpin divisi kedirgantaraan IRGC menjelaskan bahwa persediaan rudal Iran kini telah bertambah signifikan. Ia juga menegaskan pasukan kedirgantaraan IRGC tetap siaga penuh dan siap merespons segala bentuk agresi.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Kim Seon Ho dan Go Youn Jung Bikin Penggemar Baper di Fan Event Can This Love Be Translated? di Jakarta
• 21 jam laluviva.co.id
thumb
Diduga Depresi, Pria Tak Dikenal Tabrakkan Diri ke Kereta Api 
• 6 jam lalurealita.co
thumb
Aliyah Mustika Ilham Tegaskan Dukungan Pemkot Makassar untuk Pelaku Seni dan Industri Kreatif
• 11 jam laluharianfajar
thumb
Harga Minyak Dunia Stabil
• 11 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Inovasi STV di Bintan Tingkatkan Layanan Identitas Warga Pulau
• 17 jam lalurepublika.co.id
Berhasil disimpan.