Naik Semua! Harga Emas Galeri 24-Antam-UBS-Antam Retro 17 Januari 2026

cnbcindonesia.com
5 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, CNBC Indonesia - Harga beli emas batangan yang dijual di Galeri 24 kompak melonjak pada perdagangan hari ini, Sabtu (17/1/2026).

Galeri 24 menjual berbagai jenis logam mulia, mulai dari emas Antam, Galeri 24, hingga UBS, dengan ukuran yang bervariasi antara 0,5 gram sampai 1.000 gram.

Harga emas 1 gram Galeri24 dibanderol Rp2.695.000 atau melonjak dibandingkan harga kemarin Rp2.692.000

Begitu juga untuk harga emas Antam 1 gram mengalami kenaikan menjadi Rp2.936.000 dari Rp2.932.000 pada perdagangan sebelumnya.

Sementara itu, Harga emas UBS 1 gram ada di Rp2.749.000 per gram, melesat dari sebelumnya kemarin di harga Rp2.742.000 per gram

Sedangkan, harga emas Antam Retro 1 gram dijual di harga Rp2.922.000, harganya naik dibandingkan harga perdagangan kemarin Rp2.915.000.

Berikut harga emas UBS, Antam, Antam Retro dan Galeri 24 yang dijual di Pegadaian pada Sabtu 17 Januari 2026:

CNBC INDONESIA RESEARCH

[email protected]

(evw/evw)

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
BNPB Buka Peluang Tambah Pesawat untuk Modifikasi Cuaca Atasi Banjir di Jateng
• 21 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Kementrian ESDM Sebut Harga Minyak Mentah RI Turun karena Stok Dunia Berlebih
• 22 jam lalusuarasurabaya.net
thumb
Rehabilistasi Sawah Ditandai Penanaman Padi Perdana di Aceh Utara
• 14 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Ini Makanan Indonesia Favorit Kim Seon Ho dan Go Youn Jung, Bikin Fans Auto Bangga!
• 14 jam laluviva.co.id
thumb
Bukan Sekadar Juara Super League: Alasan Persib Bandung Mati-matian Datangkan Pemain Naturalisasi Demi Tembus Empat Besar ACL 2
• 21 jam laluharianfajar
Berhasil disimpan.