Harga Emas Terus Naik, Ini Syarat dan Cara Cicil Emas di Pegadaian

tribuntimur.com
4 hari lalu
Cover Berita

TRIBUN-TIMUR. COM - Harga emas Antam naik per lahan tiap harinya.

Harga emas Antam sudah tembus di angka Rp2,6 juta per gram.

Harga emas Antam ini menjadi harga emas tertinggi sepanjang sejarah. 

Harga emas Antam juga terpantau akan terus naik. 

Lalu bagaimana cara memiliki emas dengan metode nyicil?

Pegadaian Syariah Cicil Emas adalah layanan pembiayaan kepemilikan emas batangan secara cicilan.

Cicilan emas dapat menjadi alternatif pilihan investasi yang aman untuk mewujudkan kebutuhan masa depan seperti dana pendidikan, masa pensiun, ibadah haji dan lainnya.

Kelebihan cicil emas Pegadaian?

  • Emas batangan dapat dimiliki dengan cara pembelian tunai, angsuran, kolektif (kelompok), ataupun arisan.
  • Uang muka mulai dari 10 persen s.d. 90 ri nilai logam mulia
  • Sebagai aset, emas batangan sangat likuid untuk memenuhi kebutuhan dana mendesak.
  • Tersedia pilihan emas batangan dengan berat mulai dari 5 gram s.d. 1 kilogram.
  • Alternatif investasi yang aman untuk menjaga portofolio aset.

Jangka waktu angsuran mulai dari 3 bulan s.d. 36 bulan

Persyaratan

Apa yang harus dilengkapi?

  • Fotokopi kartu identitas yg masih berlaku (KTP/Passport)
  • Membayar uang muka senilai minimal 15 persen

Bagaimana Cara Mengajukan Cicil Emas?

Apa yang harus saya lakukan?

  • Nasabah mengisi form pengajuan
  • Nasabah menentukan berat gram emas, jangka waktu, dan metode pembiayaan
  • Nasabah membayar uang muka
  • Nasabah menandatangani akad
  • Nasabah mencicil tiap bulan
  • Nasabah mendapat emas batangan setelah lunas

Harga Emas Antam hari Selasa 13 Januari 2026

Harga emas hari ini dibanderol Rp 2.658.630 per gram.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Pemerintah Siapkan 390 Ribu Hektare Perhutanan Sosial untuk Hilirisasi Perkebunan Berbasis Masyarakat
• 1 jam lalupantau.com
thumb
Survei BI: Kinerja Dunia Usaha Triwulan IV-2025 Tetap Terjaga Ditopang Aktivitas Nataru
• 9 jam laluidxchannel.com
thumb
Wamentrans Viva Yoga Ungkap 4 Mandat Presiden Prabowo, Transmigrasi Tak Sekadar Pindah Penduduk
• 22 jam laluliputan6.com
thumb
Arti Lopyu More: Bahasa Gaul Viral Ungkapan Sayang Kekinian
• 13 jam lalumediaindonesia.com
thumb
Forum Kiai Minta Pengurus PBNU yang Terlibat Korupsi Kuota Haji Segera Dipecat
• 2 jam laluviva.co.id
Berhasil disimpan.