Gempa Hari Ini Magnitudo 5,5 Guncang Maluku Tengah, Tidak Berpotensi Tsunami

rctiplus.com
19 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA, iNews.id - Gempa hari ini Magnitudo 5,5 mengguncang Kabupaten Maluku Tengah, Provinsi Maluku, Sabtu (17/1/2026) pukul 06:50 WIB. Pusat gempa dangkal ini berada pada kedalaman 56 kilometer.

Hasil analisis Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan, episenter gempa bumi berlokasi pada titik koordinat 3,35 Lintang Selatan (LS) dan 128.64 Bujur Timur (BT) atau berada 35 km Barat Daya Maluku Tengah. BMKG menyatakan gempa bumi yang terjadi tidak berpotensi tsunami.

"Gempa Mag:5.5, 17-Jan-26 06:50:44 WIB, Lok:3.35 LS,128.64 BT (35 km BaratDaya MALUKUTENGAH), Kedlmn:56 Km, tdk berpotensi tsunami," tulis BMKG dalam keterangannya dikutip Sabtu (17/1/2026).

Hingga kini, BMKG menyebut belum ada laporan mengenai dampak kerusakan maupun korban akibat guncangan gempa tersebut. Meskipun begitu, masyarakat diimbau tetap tenang dan waspada terhadap kemungkinan gempa susulan. 

"Disclaimer:Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data," tulis BMKG.

Original Article


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Jelang Nottingham Forest vs Arsenal, Arteta: The Tricky Trees Sangat Berbahaya di Tangan Sean Dyche
• 8 jam lalumedcom.id
thumb
Manchester City Sepakat Membeli Marc Guehi
• 18 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Pemerintah Sita Harta Karun Rp 15 T, Penemunya Dibiarkan Hidup Melarat
• 2 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
WN China Palsukan Identitas Terpilih Jadi Wali Kota, Akhirnya Tragis
• 12 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
Ikuti Jejak Satria Kumbara, Bripda Muhammad Rio yang Gabung Tentara Rusia Ternyata Sudah Desersi dan Pernah Nikah Siri
• 13 jam laluharianfajar
Berhasil disimpan.