Legenda Persib Yudi Guntara: John Herdman Bukan Pelatih Instan untuk Timnas Indonesia

bola.com
7 jam lalu
Cover Berita

Bola.com, Bandung - Legenda Persib Bandung era 1990-an, Yudi Guntara, optimistis terhadap sosok John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia.

Menurutnya, pelatih asal Inggris itu memiliki rekam jejak yang cukup meyakinkan dalam membangun fondasi sepak bola sebuah negara.

Advertisement
BACA JUGA: Pascal Struijk Jawab Kemungkinan Dinaturalisasi Membela Timnas Indonesia, Masih Tunggu Panggilan Belanda

Yudi Guntara menilai John Herdman bukan sekadar pelatih yang mengejar hasil instan, melainkan sosok yang fokus pada pembangunan jangka panjang. 

Pengalaman John Herdman saat menangani Timnas Kanada menjadi salah satu alasan utama keyakinannya.

“Dia itu lebih fokus dan pintar membangun sepak bola dari sisi fundamental dan pengembangan pemain. Kanada juga bisa jadi tim yang bagus karena dibangun sama dia,” ujar Yudi Guntara saat ditemui lapangan Pusdikpom, Cimahi, kemarin.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Kepala KNKT Ungkap Temuan Awal Penyebab Kecelakan Pesawat ATR 42-500, AHY: Perlu Investigasi Penyebab Utamanya
• 7 jam lalufajar.co.id
thumb
Tim SAR Temukan Serpihan Badan dan Ekor Pesawat ATR 42-500 yang Jatuh di Puncak Gunung Bulusaraung, Maros, Pencarian Korban Difokuskan Menemukan Penyintas
• 12 jam lalumerahputih.com
thumb
Irjen Mazuki Ungkap Fakta soal Anggota Brimob yang Jadi Tentara Bayaran di Rusia, Oalah
• 21 jam lalujpnn.com
thumb
Hujan Deras Kepung Jakarta, 48 RT Masih Terendam Banjir Hingga Minggu Siang
• 7 jam lalusuara.com
thumb
Valentino Rossi Harap Jorge Martin dan Francesco Bagnaia Hentikan Dominasi Marquez Bersaudara di MotoGP 2026
• 10 jam lalutvonenews.com
Berhasil disimpan.