Foto: 90 WNI Hasil Penindakan Online Scamming di Myanmar Pulang ke Tanah Air

kumparan.com
5 jam lalu
Cover Berita

Sejumlah Warga Negara Indonesia (WNI) dikumpulkan untuk pendataan setibanya dari Myanmar di Terminal 2, Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Kamis (22/1/2026).

Kementerian Luar Negeri bekerja sama dengan KBRI Yangon dan KBRI Bangkok kembali memulangkan sebanyak 90 WNI dari perbatasan Myanmar-Thailand.

Mereka merupakan WNI yang terjaring operasi penindakan oleh Pemerintah Myanmar terhadap pusat kegiatan kejahatan online scamming dan online gambling di kawasan Myawaddy, Myanmar.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Karhutla di Aceh Barat Meluas, Pemkab akan Tambah Peralatan Damkar
• 4 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Pengusaha Teksil DIY soal Rencana Pembentukan BUMN Tekstil: Jangan Monopoli
• 13 jam lalukumparan.com
thumb
Emas Bertahan Kuat Meski Sentimen Geopolitik Sedikit Mendingin
• 2 jam lalumedcom.id
thumb
SP3 Eggi Sudjana, Sudah Tepat?
• 16 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Bos BI Akui Pencalonan Thomas Djiwandono Ikut Seret Rupiah Melemah
• 17 jam lalukatadata.co.id
Berhasil disimpan.