Terungkap! Mantan GM Sebut Direktur CMNP Beri Mandat ke Bhakti Investama untuk Jual Surat Obligasi dan MTN

okezone.com
3 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA - Mantan General Manager Fixed Income PT Bhakti Investama Togi Sitindaon mengungkapkan bahwa PT Citra Marga Nusaphala Persada Tbk (kode saham: CMNP) memberikan mandat kepada PT Bhakti Investama untuk  memfasilitasi penjualan surat obligasi dan medium term notes (MTN) kepada Drosophila Enterprise.

Togi menjelaskan hal itu dalam sidang lanjutan gugatan perdata yang dilayangkan CMNP kepada PT MNC Asia Holding --dahulu PT Bhakti Investama- Rabu (21/1/2026). 

Baca Juga :
Dalil CMNP Kandas! Ahli Perbankan: Surat Berharga yang Terbit Usai Ada Pembayaran Bukan Tukar Menukar

Singkatnya, mandat itu kemudian diturunkan melalui kontrak yang menyatakan bahwa ada penjualan obligasi dan MTN dari CMNP sebagai penjual dan Drosophila Enterprise sebagai pembeli. Togi menyebut dalam surat kontrak jual beli obligasi antarkedua perusahaan itullah terdapat penunjukan Bhakti Investama sebagai broker.

"Ada kontrak, ini kontrak yang menginginkan kedua belah pihak CMNP dan Bhakti, karena ditandatangani oleh kedua direktur. Kalau Bhakti diwakili oleh Presiden Direktur kami, kalau CMNP diwakili oleh Pak Tito dan Pak Tedi selaku Direktur," jelas dia.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Wamenkomdigi: Jaringan Telekomunikasi di Daerah Bencana di Aceh Sudah Pulih
• 4 jam lalukumparan.com
thumb
Hujan Reda, Kemacetan Merebak di Jalanan Jakarta
• 3 jam lalukompas.id
thumb
Menguji Transparansi Anggaran Publik di Era Keterbukaan Informasi
• 5 jam lalukumparan.com
thumb
Banjir Rendam Jalan DI Panjaitan Jaktim, Lalu Lintas Macet Panjang
• 9 jam laluokezone.com
thumb
Polisi Ungkap Fakta Soal Viral Pengemudi Mobil Ditemukan Tewas di dalam Mobil di Latumenten Jakbar
• 5 jam lalutvonenews.com
Berhasil disimpan.