JAKARTA, KOMPAS.TV - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca harian untuk wilayah DKI Jakarta dan Kepulauan Seribu pada Jumat, 23 Januari 2026.
Berdasarkan prakiraan cuaca, sebagian besar wilayah Jakarta diprediksi akan mengalami hujan sepanjang hari, dengan intensitas bervariasi antara ringan hingga sedang.
Cuaca berawan dan hujan ringan diperkirakan mendominasi pada pagi hingga malam hari di hampir seluruh kota administratif di Jakarta, termasuk wilayah pesisir seperti Kepulauan Seribu dan Jakarta Utara.
Namun demikian, potensi hujan dengan intensitas sedang juga tercatat akan terjadi di sejumlah titik, khususnya pada siang dan sore hari di wilayah Jakarta Barat, Jakarta Pusat, Jakarta Selatan, dan Jakarta Timur.
Baca Juga: Prediksi Cuaca Ekstrem Jabodetabek 23-24 Januari 2026: Waspada Hujan Lebat di Jakarta dan Bogor
Kondisi ini menandakan masyarakat perlu meningkatkan kewaspadaan terhadap kemungkinan potensi banjir.
Berikut prakiraan cuaca Jakarta di masing-masing wilayah pada Jumat, 23 Januari 2026.
Jakarta Utara
- 01.00 WIB: Hujan Ringan
- 04.00 WIB: Hujan Ringan
- 07.00 WIB: Hujan Ringan
- 10.00 WIB: Hujan Ringan
- 13.00 WIB: Hujan Sedang
- 16.00 WIB: Hujan Sedang
- 19.00 WIB: Hujan Ringan
- 22.00 WIB: Hujan Ringan
Jakarta Timur
- 01.00 WIB: Hujan Ringan
- 04.00 WIB: Hujan Ringan
- 07.00 WIB: Hujan Ringan
- 10.00 WIB: Hujan Ringan
- 13.00 WIB: Hujan Sedang
- 16.00 WIB: Hujan Sedang
- 19.00 WIB: Hujan Ringan
- 22.00 WIB: Hujan Ringan
Jakarta Selatan
- 01.00 WIB: Hujan Ringan
- 04.00 WIB: Hujan Ringan
- 07.00 WIB: Berawan Tebal
- 10.00 WIB: Hujan Ringan
- 13.00 WIB: Hujan Sedang
- 16.00 WIB: Hujan Sedang
- 19.00 WIB: Hujan Ringan
- 22.00 WIB: Hujan Ringan
Penulis : Dian Nita Editor : Tito-Dirhantoro
Sumber : Kompas TV
- prakiraan cuaca
- jakarta
- hari ini
- hujan
- bmkg
- cuaca ekstrem



/https%3A%2F%2Fcdn-dam.kompas.id%2Fimages%2F2026%2F01%2F23%2Fa1606bb873a48c360868a4855ee911c3-20260118_193344.jpg)
