ANTARA - Pasangan petenis putri Indonesia-Meksiko, Aldila Sutjiadi-Giuliana Olmos, harus menghentikan langkahnya pada turnamen Australian Open 2026. Aldila-Olmos tersingkir di babak kedua ketika berhadapan dengan pasangan Amerika Serikat-Spanyo, Nicole Martinez-Cristina Bucsa, dalam laga di Melbourne, Australia, Jumat (23/1). (Irfansyah Naufal Nasution/Denno Ramdha Asmara/Suwanti)

:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481731/original/034434300_1769144172-daan6.jpg)


