PSSI resmi tunjuk Kelme sebagai apparel Timnas Indonesia

antaranews.com
1 jam lalu
Cover Berita
ANTARA - Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) melalui PT Garuda Sepak Bola Indonesia secara resmi menjalin kerja sama dengan brand olahraga asal Spanyol, Kelme, sebagai apparel resmi Tim Nasional Indonesia dalam pengumuman yang digelar di Jakarta, Jumat, (23/1). Kontrak dengan Kelme tersebut berlangsung selama 4 tahun hingga 2030. (Anggah/Andi Bagasela/Rijalul Vikry)

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Menlu Sugiono Tegaskan Dewan Perdamaian Tidak Untuk Gantikan Peran PBB
• 4 jam lalubisnis.com
thumb
Dedi Mulyadi Ingin Terapkan Konsep Danantara, sang Gubernur Sentil BUMD Jabar yang Minim Keuntungan
• 4 jam lalugrid.id
thumb
Daftar 14 Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir Jumat Pagi
• 15 jam lalukompas.tv
thumb
Pertamina EP Mulai Pengembangan Lapangan Bambu Merah di Cilamaya
• 7 jam lalurepublika.co.id
thumb
Konsumsi Alpukat Kontrol Kadar Kolesterol, Merawat Kesehatan Jantung
• 7 jam lalusuarasurabaya.net
Berhasil disimpan.