Isu Lula Lahfah Meninggal Akibat Overdosis, Ini Kata Polisi

liputan6.com
8 jam lalu
Cover Berita

Liputan6.com, Jakarta - Polisi menanggapi isu penyebab kematian influencer wanita berinisial Lula Lahfah diduga karena overdosis alias OD. Polisi akan melakukan autopsi untuk mengetahui penyebab pasti Lula.

"(Penyebab dugaan kematian) harus dilakukan autopsi kalau untuk memastikan," Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Budi Hermanto kepada awak media seperti dikutip Sabtu (24/1/2025).

Advertisement

BACA JUGA: Profil Lula Lahfah, Selebgram Berbakat yang Ditemukan Meninggal Dunia di Apartemen Darmawangsa

Sebagai informasi, Lula ditemukan tak bernyawa di Apartemen Essence Dharmawangsa pada hari Jumat 23 Januari 2026 sekira menjelang waktu magrib.

Budi menuturkan, korban ditemukan oleh tak bernyawa sekitar pukul 18.44 WIB pada Jumat, 23 Januari 2026.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Resmikan Gedung Abdullah Kamil, Menbud Dorong Kebudayaan Berkelanjutan
• 4 jam laludetik.com
thumb
Suasana Terkini Apartemen Tempat Lula Lahfah Ditemukan Meninggal di Jaksel
• 6 jam lalukompas.com
thumb
Strategi Brand Fashion Lokal Menggenjot Penjualan Ramadan
• 8 jam lalumedcom.id
thumb
Suara pemimpin dan tokoh global di WEF 2026
• 11 jam laluantaranews.com
thumb
Legislator PKB: Tak Ada Pendidikan Berkualitas Tanpa Kesejahteraan Guru
• 22 jam lalukompas.com
Berhasil disimpan.