Pramono Ungkap Penyebab Banjir Jakarta Lebih Cepat Surut Dibanding Wilayah Tetangga

liputan6.com
3 jam lalu
Cover Berita

Liputan6.com, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, mengatakan banjir di ibu kota relatif lebih cepat surut dibandingkan dengan wilayah sekitarnya. Menurutnya, hal itu menunjukkan efektivitas penanganan banjir yang dilakukan Pemprov DKI Jakarta.

"Sebenarnya saya tidak mau membandingkan dengan daerah lain karena tanggung jawab kami adalah di Jakarta," kata Pramono di Kali Sepak, Kembangan, Jakarta Barat, Senin (26/1/2026).

Advertisement

BACA JUGA: Tata Ruang Sulit Dirombak, Pramono Minta Warga Hentikan Buang Sampah Sembarangan

Dia mengakui sejumlah wilayah tetangga yang berbatasan langsung dengan DKI Jakarta masih menghadapi persoalan banjir. Tetapi dia juga menyadari Jakarta memiliki keunggulan dari sisi infrastruktur pengendalian banjir.

"Artinya tetangga kiri kanan dan sebagainya, masih mempunyai persoalan dengan mengatasi banjir. Karena problemnya apa? Terus terang infrastruktur di Jakarta pasti lebih baik,” jelas dia.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
DPRD DKI Nilai Pengerukan Lumpur Masih Krusial untuk Pengendalian Banjir
• 11 jam lalukompas.com
thumb
Raker Dengan Kapolri, Komisi III DPR Soroti Respons terhadap Kebebasan Berekspresi
• 8 jam lalutvrinews.com
thumb
YLKI Nilai Skema Tadpole Bebani Konsumen di Awal Pinjaman
• 7 jam laluwartaekonomi.co.id
thumb
Data: dari Aset Pasif ke Infrastruktur Kekuasaan
• 15 jam lalukumparan.com
thumb
Dua Bulan Usai Banjir Bandang: Aceh Baru 1 Kabupaten Kembali Normal, Sumbar dan Sumut 5 Wilayah
• 2 jam laluliputan6.com
Berhasil disimpan.