8 Negara Eropa Desak Rusia Stop Serang Infrastruktur Energi Ukraina

idntimes.com
10 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times - Delapan negara Eropa yang terletak di Kawasan Nordik dan Baltik mendesak Rusia untuk berhenti menyerang Infrastruktur energi di Ukraina. Negara-negara tersebut terdiri dari Denmark, Estonia, Finlandia, Islandia, Latvia, Lithuania, Norwegia, dan Swedia.

Desakan ini tercantum dalam sebuah pernyataan bersama yang dirilis pada Sabtu (24/1/2026). Dalam pernyataan tersebut, Denmark hingga Swedia kompak menyebut serangan Rusia terhadap infrastruktur energi Ukraina sebagai pelanggaran hukum internasional dan bisa dianggap sebagai kejahatan perang. 

“Kami menyerukan kepada Rusia untuk segera menghentikan semua operasi militer yang menargetkan infrastruktur energi Ukraina. Serangan yang jelas-jelas bertujuan untuk memutus akses rakyat Ukraina terhadap listrik, pemanas, dan pasokan air di tengah kondisi musim dingin yang sangat keras merupakan pelanggaran nyata terhadap kewajiban Rusia berdasarkan hukum humaniter internasional dan dapat dikategorikan sebagai kejahatan perang,” bunyi pernyataan tersebut.

Table of Content
1. Rusia sering menyerang infrastruktur energi di kota-kota besar
2. Presiden Ukraina sempat menyatakan status darurat energi imbas serangan Rusia
3. Serangan Rusia terhadap infrastruktur energi Ukraina terjadi di tengah negosiasi damai

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
7 Tewas dan 800 Ribu Rumah tanpa Listrik saat Badai Musim Dingin Landa Amerika Serikat
• 9 jam lalumerahputih.com
thumb
Jaga Independensi BI, Thomas Djiwandono Tunjukkan Surat Mundur Dari Gerindra
• 13 jam lalusuara.com
thumb
Reza Arap dan Sahabat Lula Lahfah Bakal Diperiksa Hari Ini
• 22 jam laluliputan6.com
thumb
Adies Kadir Jadi Calon Hakim MK, Komisi III Setuju
• 15 jam lalutvonenews.com
thumb
Jembatan Senilai Rp12 Miliar di Toraja Utara Diresmikan, di Tengah Polemik Dugaan Pengerjaan Tidak Sesuai Spesifikasi
• 18 jam laluharianfajar
Berhasil disimpan.