PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) menghadirkan promo spesial cashback 10% untuk belanja online menggunakan BRI Virtual Account di BRImo sebagai metode pembayaran.
Untuk lebih jelasnya, berikut rincian yang dilansir dari laman resmi BRI:
Baca Juga: Rayakan HUT ke-11 di Surabaya, Bank Mandiri Taspen Gelar Festival Mantap dan Pertegas Komitmen Tumbuh Bersama
Periode Promo: 26 Jan 2026 - 28 Jan 2026
Syarat & Ketentuan
- Cashback diberikan kepada user BRImo yang melakukan transaksi dengan fitur BRI Virtual Account (BRIVA)
- Cashback 10% dengan nilai maksimal Rp20 ribu
- Minimum transaksi pembayaran sebesar Rp200 ribu
- Berlaku untuk 750 nasabah tercepat setiap hari selama periode program
- Setiap nasabah hanya berhak mendapatkan 1 (satu) kali cashback per bulan
- Cashback akan dikirimkan maksimal 1 (satu) bulan setelah transaksi dilakukan
- Program hanya berlaku untuk transaksi melalui aplikasi BRImo versi terbaru
- Program berlangsung pada 26 - 28 Januari 2026
Cukup ikuti beberapa langkah mudah berikut ini:
1. Setelah melakukan check out di platform e-commerce, ticketing platform, dll. dengan metode virtual account, login ke BRImo dan pilih menu BRIVA
2. Masukkan nomor virtual account dan cek detail transaksi
3. Konfirmasi dengan PIN dan selesai!




