Ngeri! Jalan Rusak di Tangsel Picu Kecelakaan, Warga Pasang Pohon di Tengah Aspal

okezone.com
1 jam lalu
Cover Berita

TANGSEL – Sejumlah ruas jalan di wilayah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mengalami kerusakan parah. Permukaan jalan bergelombang, berpasir, hingga berlubang diduga dipicu cuaca ekstrem berupa hujan lebat dengan intensitas tinggi yang terjadi hampir setiap hari belakangan ini.

Baca Juga :
Perjuangan Legislator Perindo Berbuah Hasil, Jalan Rusak di Merangin Jambi Segera Diperbaiki

Kondisi tersebut kerap memicu kecelakaan, terutama bagi pengendara sepeda motor. Kerusakan jalan terpantau terjadi hampir merata, baik pada jalan milik pemerintah kota, provinsi, hingga jalan nasional.

Salah satu titik terparah berada di Jalan Benda Raya hingga kawasan Parakan, Pamulang. Di sepanjang ruas tersebut, terdapat lebih dari 12 titik kerusakan dengan kondisi aspal bergelombang, berpasir, bahkan berlubang cukup dalam.

Menurut keterangan warga setempat, kerusakan jalan itu sudah berlangsung hampir sepekan. Pada malam hari, lubang di tengah jalan kerap tak terlihat dan menyebabkan pengendara motor terjatuh.

Baca Juga :
Legislator Perindo Binsar Simarmata Desak Pemkot Medan Perbaiki Jalan Rusak dan Bangun Drainase

“Udah sering motor jatuh, apalagi kalau malam. Lubangnya lumayan besar,” ujar Bowo (42), pemilik bengkel bubut yang berada tepat di seberang lubang jalan, Senin (26/1/2026).

 


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Ogah Bandingkan Daerah Lain, Pramono Pastikan Banjir Jakarta Surut
• 12 jam laluidntimes.com
thumb
Presiden Prabowo Gelar Rapat Terbatas di Hambalang, Bahas Keamanan Nasional dan Kinerja Satgas TNI
• 6 jam lalupantau.com
thumb
Oppo Tantang Flagship! Reno 15 Pro Max Bawa Kamera 200 MP dan Sensor 100 Derajat, Harganya Tembus Dua Digit?
• 15 jam laluwartaekonomi.co.id
thumb
Rapat dengan Kapolri-Kapolda, Komisi III DPR Soroti Respons Polri terhadap Kebebasan Berekspresi
• 16 jam lalumerahputih.com
thumb
Ferdi Hasan Kenang Lucky Widja: Dua Tahun Terakhir Rutin Cuci Darah
• 12 jam lalukumparan.com
Berhasil disimpan.