Waspada Child Grooming, Ancaman Nyata bagi Anak dan Remaja

idntimes.com
10 jam lalu
Cover Berita

Jakarta, IDN Times – Aktris dan penyanyi Aurelie Moeremans menulis memoar berjudul Broken Strings. Kisah yang ditulis berdasarkan pengalaman pribadinya tersebut, salah satunya menceritakan hubungan toxic serta relasi kuasa yang dialami Aurelie semasa belia dengan seseorang yang disebut “Bobby”.

Buku yang dirilis secara digital pada 10 Oktober 2025 dengan judul lengkap Broken Strings: Kepingan Masa Muda yang Patah ini viral pada awal 2026. Aurelie mengungkap pengalaman menjadi korban child grooming, manipulasi emosional, hingga kekerasan yang bermula saat ia berusia 15 tahun.

Dalam memoarnya, Aurelie menuturkan bagaimana awal hubungan itu terasa penuh perhatian dan kasih sayang. Namun, perlahan berubah menjadi hubungan yang tidak sehat. Dia dikontrol, dimanipulasi, dan mengalami kekerasan fisik serta mental. Pria yang disebut “Bobby” dalam buku itu disebut memiliki usia dua kali lebih tua darinya.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Komisi I DPR RI Dorong Pengendalian AI agar Aman dan Tidak Picu Disinformasi
• 41 menit lalupantau.com
thumb
Sosok Irjen Achmad Kartiko Akpol 1991 Letting Kapolri Promosi Kalemdiklat Polri, Mantan Kapolda Aceh
• 23 jam lalutribuntimur.com
thumb
Normalisasi Kali Cakung Lama Dituntaskan, Solusi Penyelesaian Banjir di Jakut
• 5 jam lalukumparan.com
thumb
Analisis Gempa Pacitan M5,5 Terasa hingga Yogyakarta-Mataram, BMKG Ungkap Fakta Ini
• 7 jam lalurctiplus.com
thumb
Satu dari Tujuh Anak Indonesia Terpapar Timbal
• 5 jam lalumediaindonesia.com
Berhasil disimpan.