Video: Purbaya Akui Mantan DG BI, Juda Agung Calon Kuat Wamenkeu

cnbcindonesia.com
5 jam lalu
Cover Berita
Jakarta, CNBC Indonesia

Jakarta, CNBC Indonesia - Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menegaskan Juda Agung, Mantan Deputi Gubernur Bank Indonesia, menjadi calon kuat Wakil Menteri Keuangan menggantikan Thomas Djiwandono. Purbaya pun tidak menampik mengenai perihal tukar guling jabatan ini, karena seperti diketahui Thomas Djiwandono sudah terpilih sebagai Deputi Gubernur BI dari hasil fit and proper test pada Senin, 26 Januari.

Selengkapnya dalam program Squawk Box CNBC Indonesia (Selasa, 27/01/2026) berikut ini.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Incar Suplai Energi Hijau, Telkom Cari Mitra Global
• 3 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
Menengok ragam aktivitas warga saat Festival Laba di China
• 16 jam laluantaranews.com
thumb
Potrait Momen Seru kumparan Hangout Special Edition 9th Anniversary
• 1 jam lalukumparan.com
thumb
Candaan Ahok Pecahkan Suasana Sidang Korupsi Pertamina yang Tegang
• 9 menit lalumerahputih.com
thumb
Menhan Korsel dan Wakil Menhan AS Bahas Kerja Sama Kapal Selam Nuklir dan Peran Strategis Baru di Semenanjung Korea
• 21 jam lalupantau.com
Berhasil disimpan.