SULSEL, KOMPAS.TV - Panglima Kodam Empat Belas Hasanuddin, Mayjen TNI Bangun Nawoko, menyampaikan kronologi penemuan serpihan pesawat ATR 42-500 serta jenazah korban pada Hari Minggu (18/1/2026) ini.
Kita akan perbarui informasi terkait upaya pencarian korban pesawat ATR 42-500. Sudah bergabung bersama kami Mayjen Bangun Nawoko, Pangdam 14 Hasanuddin.
Baca Juga: Detik-Detik Pesawat Smart Air Mendarat Darurat di Tepi Laut Nabire, 13 Penumpang Selamat
#pesawatjatuh #atr42-500 #tni
Penulis : kharismaningtyas
Sumber : Kompas TV
Tag
- pesawat jatuh
- atr 42-500
- sulsel
- tni
- pangdam hasanuddin
- bangun nawoko


