Harga Komoditas: CPO Turun Tipis, Timah Anjlok 4,5 Persen

kumparan.com
7 jam lalu
Cover Berita

Harga komoditas global kompak mengalami penurunan pada hari ini, Rabu (28/1). Berikut selengkapnya.

CPO

Dikutip dari laman resmi Barchart, harga CPO untuk kontrak Februari mengalami penurunan sebesar 0,19 persen. Dengan begitu, harga CPO berada di level MYR 4.174 per ton.

Batu Bara

Sementara itu, harga batu bara berjangka Newcastle juga mengalami penurunan. Berdasarkan data dari Barchart, harga batu bara untuk kontrak Februari turun 0,91 persen ke level USD 109,00 per ton.

Nikel

Harga nikel juga mengalami penurunan. Berdasarkan data dari London Metal Exchange, harga nikel naik 1,25 persen ke level USD 18.522 per ton.

Timah

Harga timah juga anjlok 4,55 persen. Berdasarkan data dari London Metal Exchange, saat ini harga timah ada pada level USD 54.232 per ton.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Konsumsi Naik, BPH Migas Pastikan Stok BBM Subsidi di Papua Barat Masih Mencukupi
• 18 jam lalutvonenews.com
thumb
Saat Menteri PU Terbata-Bata Ditanya Komisi V soal Anggaran Pemulihan Sumatera
• 21 jam lalukumparan.com
thumb
BRI Super League: Cegah Pemalsuan, Panpel Persik Pakai Tiket Gelang untuk Laga Kontra Bali United
• 9 jam lalubola.com
thumb
Xabi Alonso akan Rombak Total Liverpool Jika Resmi Tukangi Liverpool, 5 Pemain Kunci Termasuk Salah Dibuang
• 21 jam lalutvonenews.com
thumb
Gojek pastikan beri BHR Lebaran tahun ini bagi mitra pengemudi
• 10 jam laluantaranews.com
Berhasil disimpan.