Video:IHSG Ambruk Gara-Gara Ini - Pinterest Pangkas Karyawan Demi AI

cnbcindonesia.com
2 jam lalu
Cover Berita
Jakarta, CNBC Indonesia

Jakarta, CNBC Indonesia -Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG, ambruk hingga 8% atau ke level 8.261,79 di perdagangan intraday sesi kedua, pada Rabu 28 Januari 2026. Atas koreksi dalam ini IHSG mencapai ambang batas perhentian perdagangan sementara atau Trading Halt, yang dipatok Oleh Otoritas Bursa. Meski begitu, IHSG ditutup di level 8.320,55, melemah 7,35%.

Sementara itu, pinterest mengumumkan rencana pemutusan hubungan kerja, terhadap kurang dari 15 persen dari total karyawannya. Hal ini dilakukan seiring perluasan adopsi kecerdasan buatan atau ai dan pengurangan penggunaan ruang kantor.

Selengkapnya dalam program Evening Up CNBC Indonesia (Rabu, 28/01/2026) berikut ini.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Dilantik Presiden Prabowo, Berikut Daftar Lengkap Anggota Dewan Energi Nasional (DEN) Periode 2026-2030
• 3 jam lalunarasi.tv
thumb
Eks Pejabat Kementan Jadi Tersangka Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas Rp5,94 Miliar, Polda Metro Ungkap Faktanya
• 12 menit lalutvonenews.com
thumb
Lengkapi Kekuatan Pertahanan, Persijap Jepara Resmi Datangkan Kiper Timnas Indonesia U-23
• 4 jam lalubola.com
thumb
Amerika Serikat Resmi Tarik Diri dari Perjanjian Paris untuk Kedua Kalinya, Dunia Khawatirkan Dampaknya
• 17 jam lalupantau.com
thumb
PUBG Mobile Ukir Rekor Dunia Guinness, Esports dan Komunitas Jadi Kunci
• 20 jam laluviva.co.id
Berhasil disimpan.