Pramono Anung Lanjutkan Normalisasi Ciliwung, Targetkan Tekan Banjir Jakarta hingga 40 Persen

kompas.tv
3 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA, KOMPAS.TV - Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung kembali melanjutkan proyek normalisasi Sungai Ciliwung yang sempat terhenti sejak 2017. Proyek ini ditargetkan mampu mengurangi potensi banjir di Jakarta hingga 40 persen.

Hal tersebut disampaikan Pramono saat meninjau langsung proses normalisasi Kali Ciliwung di wilayah Jakarta Timur, Kamis (29/1/2026). Ia menyebut, normalisasi Sungai Ciliwung menjadi salah satu langkah strategis dalam pengendalian banjir di Jakarta.

“Normalisasi Sungai Ciliwung ini merupakan bagian dari solusi penanganan banjir jangka menengah di Jakarta. Proyek ini sempat berhenti sejak 2017 dan kini kami lanjutkan kembali,” ujar Pramono.

Baca Juga: [FULL] Pantauan Lalin: Banjir Rendam Jalan Daan Mogot, Arah ke Cengkareng Macet | KOMPAS SIANG

#pramono #ciliwung #banjirjakarta #jakarta

Penulis : Tesalonika-Ajeng

Sumber : Kompas TV

Tag
  • pramono anung
  • ciliwung
  • banjir
  • jakarta
  • normalisasi ciliwung
  • breaking news
Selengkapnya


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Catatan Dahlan Iskan: Board Manual
• 15 jam lalugenpi.co
thumb
Benfica ke Play-off Setelah Bekuk Real Madrid, Los Blancos Gagal Finis di Delapan Besar
• 10 jam lalurepublika.co.id
thumb
Mensesneg: Presiden Prabowo Segera Teken Gaji Hakim Ad Hoc
• 20 jam lalutvrinews.com
thumb
Kebon Pala Jaktim Banjir Lagi, Air Kali Ciliwung Meluap 90 Sentimeter
• 19 jam lalukompas.com
thumb
Kejagung: Aset Harvey Moeis akan Dilelang Dalam Waktu Dekat
• 20 jam lalumetrotvnews.com
Berhasil disimpan.