Liputan6.com, Jakarta - Kebakaran terjadi di Jalan Teratai XIV 6-8, RT03/RW02, Tanjung Barat, Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan, Jumat (30/1/2026). Satu orang tewas terpanggang dalam kejadian tersebut.
"Korban jiwa satu orang atas nama Beti berusia 60 tahun dengan jenis kelamin perempuan," kata Kepala Suku Dinas (Sudin) Gulkarmat Jakarta Selatan, Asril Rizal saat dihubungi, Jumat.
Advertisement
BACA JUGA: Karhutla di TN Way Kambas, Lebih dari 2.600 Hektare Lahan Konservasi Terbakar
Asril mengatakan, saat ini situasi masuk tahap kuning atau proses pemadaman.



