Kemlu Pulangkan 91 WNI Korban Online Scam dari Myanmar, Total Sudah 291 Orang

okezone.com
21 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA – Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI kembali memfasilitasi pemulangan 91 warga negara Indonesia (WNI), yang terjebak sindikat penipuan daring (online scam) dari Myawaddy, Myanmar, pada 30 Januari 2026 pukul 05.30 WIB.

"Pemulangan ini merupakan gelombang keempat evakuasi dari wilayah Myawaddy, menyusul pemulangan gelombang ketiga yang dilakukan pada 21–22 Januari 2026," tulis pernyataan Kemlu RI melalui situs resminya, Jumat (30/1/2026).

Baca Juga :
Sembunyi di Toren Air, Komplotan Penipu Love Scam Asal Nigeria Ditangkap di Apartemen Kemayoran

Menurut Kemlu, keberhasilan pemulangan tersebut merupakan hasil dari proses panjang dan intensif yang dilakukan oleh Kedutaan Besar RI (KBRI) Yangon dan KBRI Bangkok.

Kemlu juga berkoordinasi dengan Kementerian Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI), Bareskrim Polri, Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), Imigrasi, serta Kementerian Sosial guna memastikan penegakan hukum dan upaya pencegahan berjalan optimal.

 

Baca Juga :
Pemberantasan Online Scam di Kamboja, 2.493 WNI Minta Dipulangkan


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Ada Whip Pink di Kamar Lula Lahfah, Dipakai untuk Apa?
• 23 jam laludisway.id
thumb
Kalla Beton Rayakan 30 Tahun, Perkuat Strategi Pertumbuhan Tangguh dan Berkelanjutan
• 2 jam laluterkini.id
thumb
Populer: Dirut BEI Iman Rachman Mundur; Purbaya Kritik Kesalahan BEI
• 13 jam lalukumparan.com
thumb
Penjelasan Dokter soal Surat Kematian Lula Lahfah dari Klinik di Depok
• 23 jam lalukumparan.com
thumb
BRI Peduli Salurkan Bantuan Bagi Warga Terdampak Longsor Cisarua
• 7 jam lalurctiplus.com
Berhasil disimpan.