Jakarta, VIVA – Berita mengenai tiba-tiba nangis di tengah acara live, Denada panen kritikan hingga seruan boikot rupanya dilirik pembaca. Artikel ini sukses bertengger di deretan terpopuler, khususnya di kanal Showbiz. Denada tak kunjung akui Ressa sebagai anak hingga bikin Nikita Mirzani ikut komentar juga ikut disorot.
Belum lagi soal Nikita Mirzani bela Ressa Rizky. Untuk membacanya dalam satu halaman, berikut rangkuman daftar berita terpopuler kanal Showbiz VIVA, dalam Round Up edisi Jumat, 30 Januari 2026. Yuk, scroll!
- Instagram @denadaindonesia.
Nama Denada belakangan ramai diperbincangkan publik setelah seorang pria bernama Ressa Rizky Rosano mengaku bahwa Denada adalah ibu kandungnya. Meski pengakuan tersebut menuai perhatian luas, hingga saat ini Denada belum memberikan klarifikasi atau tanggapan resmi terkait pernyataan Ressa.
Baca selengkapnya di sini.
Denada Tak Kunjung Akui Ressa Sebagai Anak, Nikita Mirzani: Ngaku Aja Jangan Sampe Kesamber Petir- Kolase Instagram.
Polemik dugaan penelantaran anak yang menyeret nama Denada kembali memanas. Kali ini, sorotan datang dari akun Instagram Nikita Mirzani yang mendadak ikut memberikan komentar pedas, meski sang artis diketahui tengah menjalani masa penahanan.
Baca selengkapnya di sini.
Komentari Kasus Denada, Nikita Mirzani Bela Ressa Rizky- VIVA.co.id/Nur Faishal (Surabaya)
Polemik dugaan penelantaran anak yang menyeret nama penyanyi Denada kembali menjadi perbincangan publik. Kali ini, perhatian warganet tertuju pada akun Instagram Nikita Mirzani yang ikut memberikan komentar terkait persoalan tersebut.
Baca selengkapnya di sini.
Nasib Chiki Fawzi Jadi Korban PHP: Dipulangkan, Dipanggil Lagi, Kini Beneran Dibatalkan Jadi Petugas Haji- Instagram @chikifawzi
Nasib Chiki Fawzi sebagai Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) 2026 berakhir pahit. Setelah sempat dipulangkan, dipanggil kembali, hingga bersiap berangkat lagi, statusnya kini resmi kembali dibatalkan. Drama ini pun membuat publik menilai Chiki sebagai “korban PHP” dalam proses pemberangkatan petugas haji tahun ini.
Baca selengkapnya di sini.



