BCA Syariah Resmi Rilis BSya Digital Membership Card, Gandeng Ivan Gunawan Prive & Mandjha

disway.id
2 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA, DISWAY.ID-- PT Bank BCA Syariah (BCA Syariah) meluncurkan digital membership card Ivan Gunawan Prive dan Mandjha dalam rangkaian acara Garis Poetih Raya Festival 2026. 

Membership card ini tersedia dalam bentuk digital yang langsung terhubung dengan mobile banking BSya untuk memberikan pengalaman layanan keuangan syariah yang seamless dan terintegrasi dengan kebutuhan modest fashion nasabah. 

BACA JUGA:25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru Hari Ini 31 Januari 2026, Gercep Ambil Pemain Langka Gratis!

BACA JUGA:25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru Hari Ini 31 Januari 2026, Gercep Ambil Pemain Langka Gratis!

Presiden Direktur BCA Syariah, Yuli Melati Suryaningrum mengatakan, “Digital membership card Ivan Gunawan Prive dan Mandjha yang terhubung dengan BSya menjadi cara kami menghadirkan pengalaman memiliki membership tanpa menggunakan kartu fisik untuk  kenyaman para pengguna. 

Melalui kolaborasi ini, layanan perbankan syariah dapat hadir berdampingan dengan aktivitas gaya hidup seperti modest fashion, sekaligus mendukung perkembangan industri halal Indonesia.”

BACA JUGA:Menggabung Foto Jadi Lebih Rapi dan Estetis dengan CapCut

BACA JUGA:5 Jenazah Ditemukan Kembali, 15 Korban Longsor Cisarua Masih Dicari

Digital membership card tersebut  berfungsi sebagai kartu member Ivan Gunawan Prive dan Mandjha yang dapat memberikan keuntungan berupa diskon atau cashback khusus. 

Nasabah yang telah memiliki membership card Prive maka bisa menikmati cashback 15% (maksimum Rp250.000 per hari) dengan minimal transaksi Rp2.000.000. Sedangkan nasabah yang memiliki membership card Mandjha bisa menikmati cashback 15% (maksimum Rp150.000 per hari) dengan minimal transaksi Rp1.000.000.

Garis Poetih Raya Festival 2026 merupakan wadah bagi pada desainer modest fashion untuk menunjukkan karya-karya terbaik mereka dalam menyambut momen Idul Fitri. 

BACA JUGA:Klarifikasi Ibu Merokok Bawa Anak Saat Boncengan Naik Motor Malahan Dirujak Netizen: Tolong Filternya Kurangin!

BACA JUGA:J Trust Bank Kembali Dukung Indonesia Women’s Open 2026, Turnamen Golf Berhadiah Rp10 Miliar

Tahun ini, perhelatan modest fashion yang dirancang untuk memperluas jangkauan pasar, menargetkan 6.000 audiens. 

BCA Syariah hadir sebagai official bank partner dan membuka booth literasi keuangan di seluruh rangkaian acara Garis Poetih Raya Festival 2026. 

  • 1
  • 2
  • »

Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
Banjir Terparah Sedekade, Lebih dari 100 Orang Tewas di 3 Negara
• 3 jam lalucnbcindonesia.com
thumb
Foto: Saat Jepang Diselimuti Salju Tebal
• 23 jam lalukumparan.com
thumb
Kericuhan Suporter Usai Laga Persita vs Persija Berlangsung Singkat, Polisi Pastikan Tidak Ada Korban
• 3 jam lalupantau.com
thumb
Akibat Elon Musk Salah Pergaulan dengan Donald Trump, Penjualan Tesla Rontok di Tahun 2025
• 22 jam laluwartaekonomi.co.id
thumb
Rekaman CCTV Detik-Detik Terakhir Selebgram Lula Lahfah Sebelum Ditemukan Meninggal
• 19 jam lalumetrotvnews.com
Berhasil disimpan.