Menko Polkam Sebut Wisatawan di Bali dan Jogja Meningkat Jelang Akhir Tahun

okezone.com
6 jam lalu
Cover Berita

JAKARTA - Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam), Djamari Chaniago menyebutkan, wisatawan di wilayah Yogyakarta dan Bali pada akhir tahun 2025.

1. Wisatawan Meningkat

Hal itu disampaikan Djamari usai video conference dengan sejumlah daerah jelang pergantian tahun di Gedung Promoter Polda Metro Jaya, Rabu (31/12/2025).

Baca Juga :
Pantau Malam Tahun Baru 2026 Bersama Panglima TNI hingga Kapolri, Menko Polkam: Situasi Kondusif

“Bahkan di Bali ada peningkatan wisatawan yang datang di sana. Begitu juga di Jogja, sangat meningkat di Jogja,” kata Djamari kepada wartawan.

Untuk di wilayah Bali, lanjut dia, wisatawan meningkat kurang lebih lima persen dibandingkan dari tahun sebelumnya.


Artikel Asli

Berikan komentar Anda
Lanjut baca:

thumb
BNPB: Pasar Takengon Sudah Beroperasi Kembali
• 14 jam lalukompas.com
thumb
Polda Metro Jaya Ungkap 518 Kasus Selama 2025, Termasuk Penyelundupan, Uang Palsu, dan Praktik Aborsi Ilegal
• 17 jam lalupantau.com
thumb
Deretan Orang Terkaya di Indonesia Versi Forbes
• 1 jam lalumetrotvnews.com
thumb
Jaga Stabilitas Ekonomi, 703 KPM Parittiga Terima BLTS Kesra
• 19 jam lalutvrinews.com
thumb
Get The Look: Inspirasi Gaya ke Kantor Ala Zoe Saldana
• 19 jam lalubeautynesia.id
Berhasil disimpan.